Friday, July 22, 2005

Say No to Crime

I received this hilarious picture from a maling list posting. Terlalu lucu untuk tidak di-share di blog ini.


Image hosted by Photobucket.com


Hahaha, sebuah kampanye 'anti-kejahatan' yang menarik. Tapi jangan-jangan nanti ada 'golongan' yang justru malah tertarik masuk penjara setelah melihat gambar ini? Gak dhing, bercanda. But I mean, you know, this is a very sick world already.

Anyhow, tetap jaga integritas kita, jadilah orang yang 'lurus-lurus' saja. Taat agama, taat hukum dan jujur. Kita mungkin jauh sekali dari berpikir untuk merampok, memperkosa, drugs-dealing, atau membunuh. Tapi stay away from 'uang panas', korupsi, penilepan, kongkalikong, mark-up, pelicin, sogok-menyogok, tembak-menembak dan sejenisnya, baik perorangan ataupun berjamaah, yang banyak sekali bentuk dan kemasannya itu, tak mudah dilakukan. Banyak sekali godaan ini di sekeliling kita - apalagi bagi yang bekerja di 'tempat-tempat basah' (misal: empang, wekekeke...). Dan itulah yang merusak bangsa kita. You know what, it's not worth it, my friend. Trust me. Mulai sekarang, jadilah KPK, minimal untuk diri sendiri.

Aku yakin di Indonesia sebenarnya masih banyak orang baik, yang nggak korup, yang nuraninya masih hidup dan berkata 'tidak!' ketika dihadapkan hal-hal di atas. So, say no to crime. Please.

3 comments:

eloque said...

Mas, tu kaos maksudnya apa? El engga paham deh..

Kekeke.. ;)
Would u believe the crap above, bro?

cikubembem said...

yup. masih banyak orang baik. sayangnya tidak cukup terekspose sehingga kesannya jelek semua, korupsi semua dll dll

Anonymous said...

Kalo related 2 bondie, jadi paham deh maksud gambarnya :P